Apoteker! Lakukan 3 Hal Ini di Hari Kanker Sedunia | FarmaKepo Eps 31 #HariKankerSedunia

Tahukah Swipers setiap tanggal 4 Februari diperingati sebagai #HariKankerSedunia atau #WorldCancerDay? Sebagai apoteker serta tenaga kefarmasian kamu bisa ambil peran untuk mensosialisasikan penyakit kanker ke pasien yang datang ke apotek. Simak tips langkah-langkahnya langsung dari Apoteker Yulia yuk di FARMAKEPO Eps 31 spesial Hari Kanker Sedunia. Jika Swipers punya pertanyaan lainnya terkait obat

Mengkonsumsi Obat X Tapi Tekanan Darah Malah Naik, Kenapa Ya Apoteker? | FarmaKepo Menjawab Eps 2

Masih dengan FarmaKepo Menjawab pertanyaan Swipers. Episode kali ini ada pertanyaan dari komentar Swipers di salah satu postingan SwipeRx Indonesia. Swipers menanyakan mengapa pasien yang tidak memiliki riwayat hipertensi setelah mengkonsumsi obat X tekanan darahnya malah naik? Kok bisa ya, Swipers? Yuk temukan jawabannya di video ini yang akan dijelaskan oleh Apoteker Putri Charisma. Jika […]

Pasien Mengeluh Gejala Hipertensi, Apoteker Harus Bagaimana? | FarmaKepo Menjawab Eps 1

Pasien Mengeluh Gejala Hipertensi, Apoteker Harus Bagaimana? | FarmaKepo Menjawab Eps 1 Caption: FarmaKepo kali ini agak berbeda, Swipers. Dikarenakan banyak pertanyaan yang masuk dari aplikasi SwipeRx dan di media sosial @swiperxappm kita akan coba jawab satu-satu ya. Di episode kali ini bersama Apoteker Putri Charisma akan menjawab pertanyaan dari fitur grup “Apoteker” di aplikasi […]

FarmaKepo Eps 30: STROKE BISA DICEGAH & DIOBATI Spesial #HariStrokeSedunia

Ini episode terakhir series FarmaKepo membahas tentang STROKE dalam rangka #HariStrokeSedunia2022. Tonton episode sebelumnya dulu ya di sini: 1. FarmaKepo Eps 28: BAGAIMANA STROKE TERJADI DAN APA GEJALA AWALNYA? Part 1  2. FarmaKepo Eps 29: MENGOBATI STROKE DENGAN OBAT ANTIHIPERTENSI? EMANG BISA?  Yap di part 3 sekaligus episode terakhir tentang STROKE ini akan membahas tentang […]

FarmaKepo Eps 29: MENGOBATI STROKE DENGAN OBAT ANTIHIPERTENSI? EMANG BISA?

Hipertensi jadi salah satu faktor risiko stroke yang terbanyak. Karena dari hipertensi ini, bisa menyebabkan gumpalan darah otak mengeras dan aliran darah menuju otak terhambat yang kemudian memicu terjadinya stroke. Obat antihipertensi diberikan pada pasien stroke untuk mengendalikan tekanan darah. Swipers, sebelum nonton video ini tonton FarmaKepo Eps 22 dulu ya membahas A-Z Hipertensi. Nah, […]

FarmaKepo Eps 28: BAGAIMANA STROKE TERJADI DAN APA GEJALA AWALNYA? Part 1

Tahukah Swipers, penyakit stroke masih menjadi salah satu masalah kesehatan utama di dunia dan di Indonesia, lho. Menurut data sebanyak 10,9 per 1.000 penduduk Indonesia mengalami stroke per tahun 2018. WOW! Karenanya Swipers harus paham apa itu stroke, gejala dan cara awal penanganannya. Mau tau? Yuk KEPOIN di FARMAKEPO Episode ini.

FarmaKepo Eps 26: Mengenal Apa Itu Dislipidemia? Berbahayakah? Part 1

Wah ada yang beda nih dari FarmaKepo episode ini 😲 Spesial FarmaKepo kali ini bakal di take over sama Apt. Vincent. Yuk kenalan! Di episode ini Apt. Vincent akan menjelaskan tentang Dislipidemia. Udah pernah denger, Swipers? Kalau belum yuk KEPOin FARMAKEPO Eps 26 kita bahas tuntang apa itu dislipidemia, Gejala, Faktor Risiko, dan Terapinya!  

FarmaKepo Eps 25: Daftar Obat-obatan Yang Termasuk Doping #HAORNAS

Masih dalam rangka memperingati HARI OLAHRAGA NASIONAL #HAORNAS dan lanjutan dari episode sebelumya kita sudah bahas tentang apa itu Doping dan bahayanya (kalau belum tonton di sini ya https://youtu.be/XGKh_c_8Yio ) sekarang kita bahas yuk daftar obat-obat yang bisa disalahgunakan utnuk doping apa aja. Sebagai Apoteker dan TTK wajib banget tahu tentang ini, yuk tonton pembahasannya […]

FarmaKepo Eps 24: Mengenal Doping, Bahaya dan Daftar Obatnya #HAORNAS

Tahukah Swipers setiap tanggal 9 September diperingati sebagai Hari Olahraga Nasional? Yap untuk memeringati hari ini kita bahas yuk terkait DOPING. Seperti yang Swipers sering dengar Doping sering disalahgunakan oleh oknum atlet untuk berbagai tujuan tertentu. Tapi sebenarnya doping ini merupakan obat-obatan yang digunakan untuk penyakit tertentu lho. Swipers sebagai Apoteker dan TTK wajib banget […]